Jumat, Desember 19, 2008

Tuan Bedil

Kalau bisa memilih, aku pastikan pilihanku tepat
Sudah menahun aku berbuat
Ini bukan hukumku
Aku hanya melanjutkan
Semua perintah

Sejauh ini aku tak bisa membela
Mana dosa dan mana perintah
Sekali lagi aku hanya menjalankan
Serba dilematis

Nyanyiku untuk yang maha adil

Tidak ada komentar:

Posting Komentar